Perangkat Keras Jaringan Internet

1.SERVER
Kompiter server umumnya mempunyai OS (Operating System), aplikasi dan data bese yang menyediakan layanan pada komputer – komputer lain dalam jaringan. Data base pada komputer server biasanya di gunakan bersama – sama oleh komputer – komputer client. Pada jaringan yang besar yang harus di tangani oleh server – server yang besar, server data bese di buat terpisah. Jika terhubung ke internet, komputer sesrver juga menjadi gateway komputer client untuk mengakses internet.

Internet

Apakah interner itu??
Internet merupakan singkatan dari interconnected network. Jika diterjemahkan secara langsung berarti jaringan yang saling terhubung. Internet adalah kumpulan komputer yang terhubung satu dengan yang lainya dalam suatu jaringan global. Di sebut saling terhubung karena internet menghubungkan komputer yang satu dengan yang lain di seluruh dunia.
Karena saling berhubungan, maka komputer yang satu terhubung dengan komputer yang lain di seluruh dunia juga ikut terhubung ke dalamnya.

Sejarah Perkembangan Internet

Pada tahun 1960-an Departemen Pertahanan Amerika Serikat khawatir akan terjadinya perang nuklir. Hal ini membuat dimulainya penelitian untuk menghubungkan komputer – komputer yang di miliki departemen pertahanan dalam satu instalasi. Komputer – komputer tersebut harapkan dapat saling berkomunikasi dan tetap bertahan jika perang benar- benar terjadi. Pada bulan Oktober 1962 di mulailah program riset komputer di ARPA (Advanced Research Projects Agency) dengan Joseph Licklider sebagai ketua parogram pertama
 

Popular Posts

Blog Archive

About